Gempa Berkekuatan 4,6 SR Guncang Sumba Barat Daya


KUOANG - Gempa dengan kekuatan 4,6 Skala Ritcher (SR), kembali mengguncang wilayah Kabupaten Sumba Barat Daya NTT, Senin (13/6/2016) sekitar pukul 07.48.08 Wita.

Sesuai data yang dituliskan BMKG Stasiun Klas I Kupang menyebutkan posisi gempa berada di Lokasi 10.36 LS,118.81 BT.

Kepala seksi data dan informasi BMKG Kupang Sumawan mengatakan gempa itu berada pada jarak 98 Km Barat Daya Sumba Barat Daya, NTT dengan Kedalaman 10 Km BMKG.

Namun pihaknya belum mendapatkan laporan kerusakan bangunan yang ditimbulkan gempa maupun potensi gelombang taunami."Kita masih melakukan pemantauan. Sementara laporan kerusakan akibat gempa belum ada," ujarnya.



Sumber: http://daerah.sindonews.com



AV

Berlangganan Berita Terbaru:

Related Posts :

0 Response to "Gempa Berkekuatan 4,6 SR Guncang Sumba Barat Daya"

Post a Comment

Sumber Lain