Geram Bantaran Ciliwung Banyak Bangunan, Ahok Bilang 'Bongkar Semua'


JAKARTA- Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama baru saja menyisiri Kali Ciliwung sepanjang 19 KM bersama TNI AD dari Rindam Jaya, dan jajaran Balai Besar Wilayah Sungai Ciliwung Cisadane (BBWSCC). Penelusuran itu dimulai dari Jembatan Gedong, Jakarta Timur menuju Kalibata, melewati kawasan Condet, Bidara Cina, Kampung Pulo, dan diakhiri di kawasan Manggarai.

Hasilnya, Ahok sapaan akrab Basuki menemukan masih banyak bangunan liar yang berdiri di bantaran. Menurutnya, bangunan itu menghambat proyek normalisasi Kali Ciliwung yang terus dikebut pihaknya.

Ahok berjanji akan membongkar bangunan agar proyek normalisasi kali dapat dilanjutkan. Sebab, proyek yang telah berjalan sejak 3 tahun lalu itu progresnya baru 47 persen.

Pages:

Berlangganan Berita Terbaru:

0 Response to "Geram Bantaran Ciliwung Banyak Bangunan, Ahok Bilang 'Bongkar Semua'"

Post a Comment

Sumber Lain